EURGBP gagal memanfaatkan data Jerman yang positif bahkan pasangan mata uang ini berbalik arah dari level puncak intraday ke sekitar level 0,8745…
Analisis pasar harian
Beberapa penggerak harga yang signifikan bulan April menjadi indikasi pergerakan pair forex, komoditas, dan juga penggerak indeks futures…
USDCHF terdampar di level terendah sejak Agustus 2021, para pelaku pasar masih mencari petunjuk potensi pasangan ini memperpanjang tren penurunan dua hari…
EURUSD kembali mendapatkan level utama 1,0900 dan lanjutkan kenaikan dan tampaknya siap untuk lanjutkan kenaikan menuju level psikologis 1,1000, di tengah berlanjutnya pelemahan dolar AS dan yield obligasi AS…
USDJPY menguat setelah yield obligasi Treasury AS serta dolar AS yang memilih, seiring pasar menunggu data Nonfarm Payrolls (NFP), yang akan dirilis pada Jumat pekan depan…
USDCAD perlahan rebound dan memangkas penurunan mingguan di sekitar level terendah lebih dari sebulan…
GBPUSD tidak banyak berfluktuasi merespon rilis angka pertumbuhan ekonomi Inggris yang lebih baik dari perkiraan…
EURUSD terus mengumpulkan daya tariknya untuk melanjutkan pemulihan dan tren bullish pekan ini menjelang data Harmonized Index of Consumer Price (HICP) Jerman…
EURGBP dalam upaya melanjutkan pemulihannya di atas level 0,8800…
Pasangan NZDUSD tengah berjuang mempertahankan momentum nya di atas level 0,6260, turun dari level tertinggi intraday di level 0,6270…
EURUSD menghadapi hambatan di level tertinggi mingguannya karena para pelaku pasar masih berhati-hati menjelang rilis data sentimen konsumen Jerman…
BoC Mempertahankan Suku Bunga Para pembuat kebijakan Bank of Canada (BoC) tidak secara aktif mempertimbangkan untuk menaikkan suku bunga pada awal Maret dan merasa "nyaman" bahwa inflasi akan melambat lebih lanjut meskipun ada beberapa data ekonomi yang…