Sejak awal bulan September lalu pair EURCHF berada dalam trend naik yang kuat, namu pada pergerakan market yang terbentuk pada awal pekan ini terdapat sebuah pola bearish divergence yang merupakan pertanda pembalikan arah dari trend naik menjadi trend…
Tag - chf - franc swiss
Jika dilihat pada timeframe daily, pair CHFJPY sejak akhir September bulan lalu didominasi candle bear dan sampai hari ini belum ada koreksi naik yang berarti…
Mata uang Swiss Franc telah melemah terhadap nilai tukar US Dollar sejak akhir bulan september kemarin, membaiknya data NFP Amerika serta kenaikan suku bunga Amerika turut menekan nilai tukar mata uang Swiss Franc…
Pada pekan ini terdapat beberapa berita dan data ekonomi penting yang berpengaruh tinggi bagi market…
Melamahnya nilai index US Dollar kemarin berdampak tinggi bagi mata uang lainnya termasuk mata uang Swiss Franc, terlihat pada timeframe daily pair USDCHF sejak pertengahan Agustus lalu mengalami penurunan yang sangat signifikan, meskipun pada awal…
Pelemahan mata uang US Dollar pada pekan ini berdampak sangat kuat terhadap pergerakan USDCHF, index mata uang US Dollar yang turun selama pekan ini diakibatkan oleh meredanya isu perang dagang antara Amerika dengan negara anggota NAFTA, setelah beberapa…
US Dollar kembali melemah terhadap mata uang mayor lainnya menyusul kesepakatan NAFTA antar negara Amerika dan Meksiko untuk satu tahun kedepan, dan diharapkan Kanada juga akan segera menyusul untuk kembali bergabung bersama Meksiko dalam penjanjian…
Mata uang Swiss Franc pada minggu ini mengalami penguatan yang signifikan, kisruh antara Trump dan The Fed akhir-akhir ini membuat mata uang US Dollar melemah terhadap mata uang mayor lainnya termasuk mata uang Swiss Franc…
Mata uang Euro melemah cukup tajam diperdagangan kemarin, hal ini disebabkan oleh penyataan dovish Mario Draghi pada ECB Press Conference tadi malam…
Jika dilihat grafik timeframe daily pair USDCHF masih berada dalam trend turun, dan pergerakan USDCHF pada pekan ini tertahan pada level support daily 0,99049…
Kekuatan bullish berjaya pada pair CHFJPY dan mampu menembus kuatnya resistance daily di level 112,100 sampai dengan 112,300…