Restrukturisasi Deutsche Bank Hantam EURUSD

Restrukturisasi Deutsche Bank Hantam EURUSD

Diperbarui • 2019-11-11

Uni Eropa sangat bergantung dengan keperkasaan negara German dan saat ini negara tersebut sedang banyak mempunyai masalah dengan keadaan ekonomi yang kurang menguntungkan.

Tingkat inflasi dibawah 2% dengan penjualan retail dibawah nol serta PMI Manufaktur dibawah 50 , membuat pertumbuhan ekonomi Uni Eropa terkena imbas nya dan semua indicator ekonomi Uni Eropa tidak berbeda jauh dengan data ekonomi German.

Beban Uni Eropa semakin berat setelah petinggi Deutsche Bank German mengumumkan kerugian 2,8 milliar euro dalam semester kedua tahun ini yang akan diumumkan pada tanggal 25 juli 2019. Konsekuensi dari keadaan ini tentunya membuat bank tersebut harus melakukan pemutusan hubungan kerja terhadap 18.000 karyawannya dengan biaya restrukturisasi yang mencapai 7,4 milliar euro sampai tahun 2022.

Tujuan dari bank terbesar di German ini, tentunya tidak lepas dari penghematan biaya operasional senilai 17 milliar euro dalam beberapa tahun kedepan.

Memburuknya perbankan di Uni Eropa serta faktor geopolitik yang tidak menentu membuat ketua ECB Mario Draghi dalam pidato terakhir, mengatakan akan kembali menjalankan program stimulus pelonggaran likuiditas.

Harapan pelaku pasar bahwa Taper ECB yang akan dilanjutkan dengan penarikan likuiditas dipasar harus kandas dan kembali menjadi pelonggoran kembali setelah Draghi melihat bahwa data ekonomi dan ancaman perang dagang masih terlihat sangat signifikan.

Rilis data ekonomi Eropa yang buruk dikemudian hari hanya akan mempercepat ECB untuk mengucurkan kembali likuiditas dipasar uang sehingga EURUSD akan mendapat tekanan turun ke level 1.1190 dengan alternative koreksi ke level 1.1253.

EURUSD Timeframe Daily

eurusd 8 juli.png

 

Fundamental bukanlah teknikal yang dapat berubah dalam hitungan jam bahkan menit, tetapi fundamental merupakan suatu gambaran besar atas pandangan kedepan yang dapat terjadi dalam rentang waktu yang lebih panjang.

Menyerupai

EURUSD Dapat Terkoreksi Turun
EURUSD Dapat Terkoreksi Turun

Adanya faktor geopolitk di Jerman dapat membuat pair EURUSD yang naik dalam 4 hari belakangan ini dapat terkoreksi turun…

Berita terbaru

Sanggupkan Emas Berlama-lama di Puncak?
Sanggupkan Emas Berlama-lama di Puncak?

XAUUSD naik ke rekor tertinggi baru pada perdagangan Senin (01/04/2024), di tengah meningkatnya spekulasi penurunan suku bunga..melanjutkan kenaikan kuat minggu lalu hingga membentuk level puncak baru sepanjang masa

Sebagian Pasar Masih Libur, Yen Stabil di Bawah 152
Sebagian Pasar Masih Libur, Yen Stabil di Bawah 152

Pasar saham Asia sebagian masih libur dan sebagian lagi menguat pada perdagangan Senin (01/04/2024), karena optimisme data pabrikan Tiongkok mendukung..potensi intervensi otoritas Jepang terhadap yen Jepang diperkirakan berada di zona 152 – 155 yen. 

Deposit dengan sistem pembayaran bank lokal DI INDONESIA

Pemberitahuan pengumpulan data

FBS menyimpan catatan data Anda untuk menjalankan website ini. Dengan menekan tombol "Setuju", Anda menyetujui kebijakan Privasi kami.

Ditelepon kembali

Manajer kami akan menghubungi Anda

Merubah nomor

Permintaan Anda diterima.

Manajer kami akan menghubungi Anda

Permintaan panggilan balik berikutnya untuk nomor telepon ini
akan tersedia setelah

Jika Anda memiliki masalah mendesak, silakan hubungi kami melalui
Live chat

Internal error. Silahkan coba lagi

Jangan buang waktu Anda – tetap awasi dampak NFP terhadap dolar dan raup profitnya!

Anda menggunakan versi browser lama Anda.

Perbarui ke versi terbaru atau coba yang lain untuk pengalaman trading yang lebih aman, lebih nyaman dan produktif.

Safari Chrome Firefox Opera