Mata uang Poundsterling menguat cukup meyakinkan terhadap mata uang US Dollar, hal ini disebabkan oleh berita positif dari Inggris perihal Brexit, dikabarkan bahwa Perdana Menteri Inggris Theresa May berencana melakukan penundaan tenggat waktu keluarnya…
Tag - usd
Pasar ekuitas akhir akhir ini seperti mendapatkan agin segar, sehingga index saham Amerika Serikat naik seperti tiada henti selama 2 bulan terakhir…
Apakah Anda ingin mendapatkan petunjuk mengenai peristiwa ekonomi paling penting minggu ini? Apakah Anda tertarik mengantisipasi pergerakan pasar minggu ini? Lihat ramalan terbaru kami pada USD, EUR, GBP, minyak, emas, dan instrumen trading lainnya.
Kesepakatan konflik dagang Amerika – China telah mereda…
Perang dagang Amerika – China yang memanas sejak tahun 2018 telah membuat kedua negara mengalami perang tariff masuk barang impor…
Hasil notulen rapat The Fed terlihat kurang dovish, dan cenderung sedikit bernada hawkish seperti yang diinginkan oleh pasar…
Notulen rapat The Fed atau yang lebih dikenal dengan sebutan FOMC Meeting Minutes, merupakan laporan jalannya rapat The Fed yang digelar pada bulan lalu…
Data ekonomi Amerika Serikat dan kebijakan The Fed, saat ini terasa sejalan…
Apakah Anda ingin mendapatkan petunjuk mengenai peristiwa ekonomi paling penting minggu ini?
Emas bergerak naik dengan drastis sejak perdagangan pertengahan pekan lalu, hal ini disebabkan oleh terdepresiasinya nilai index US Dollar, index DXY tertekan turun setelah sempat menyentuh level 97…
Pasar saham Amerika Serikat terus menunjukan kenaikan yang sangat signifikan sejak awal tahun…
Pair USDCHF mengalami penurunan pada perdagangan hari ini, hal ini disebabkan oleh data ekonomi Amerika yang buruk, tercatat data CPI, PPI dan juga Retail Sales Amerika pada bulan ini memilik raport merah dan hal ini menyebabkan mata uang US Dollar…