'Bullish Divergence' Memberi Peluang Naik GBPNZD

Baca artikel di situs FBS

Pasangan mata uang GBPNZD mengalami kenaikan yang cukup signifikan dan mampu naik hingga menyebabkan gap yang cukup besar. Melemahnya mata uang US Dollar akhir-akhir ini akibat masalah perang dagang dan juga akibat data ekonomi Amerika yang kurang bagitu bagus memberi kekuatan naik bagi mata uang Poundsterling meskipun negara Inggris sendiri sedang berkutat dalam masalah Brexit, sedangkan dari negara New Zealand kebijakan baru antar kementrian keuangan dan juga bank sentral New Zealand perihal kebijakan moneter untuk tujuan ekonomi stabilitas harga dan lapangan kerja memberikan tekanan turun bagi mata uang kiwi. Dengan kondisi tersebut maka memberi peluang bagi pair GBPNZD untuk menguat pada pekan ini.

GBPNZD Timeframe Daily

GBPNZDDaily 19 feb.png

Secara teknikal pada timeframe daily pair GBPNZD berada dalam trend turun, namun terdapat sebuah pola harga bullish divergence yang merupakan pola naik yang cukup kuat, ditambah lagi pola candle bullish harami memberi peluang naik bagi pair ini.

GBPNZD memiliki peluang naik pada level resistant di harga 1.89648

dan Level support GBPNZD berada di harga 1.87689 sampai dengan 1.87111

Reza Aswin

Bagikan informasi ini ke teman Anda

Menyerupai

Berita terbaru

Buka secara instan

FBS menyimpan catatan data Anda untuk menjalankan website ini. Dengan menekan tombol "Setuju", Anda menyetujui kebijakan Privasi kami.