Peluang Terbentuknya Pola Cup & Handle Pada Pair USDCAD

Baca artikel di situs FBS

Pada pekan ini pergerakan pair USDCAD berada dalam fase koreksi turun sementara

Menguatnya harga minyak mentah dunia yang saat ini berada pada level $75/barrel untuk versi Brent dan $73/barrel untuk versi WTI, memberi dampak positif bagi penguatan mata uang negara Kanada, yang notabene merupakan salah satu negara penghasil minyak mentah terbesar dunia.

Namun penguatan mata uang Dollar Kanada dapat terhambat setelah adanya pernyataan Gubernur The Fed Jerome Powell yang mengatakan pemulihan ekonomi Amerika berjalan dengan baik dan membuka pembahasan untuk pengurangan jumlah stimulus kedepannya. Dan hal tersebut memberi peluang penguatan terhadap index USD dan membawa pair USDCAD kembali bergerak naik

Analisa Teknikal

Secara teknikal pair USDCAD pada timeframe daily berpeluang untuk terbentuknya sebuah pola Cup & Handle, dan jika pola harga ini terbentuk sempurna maka besar peluang bagi pair USDCAD untuk bergerak menguat dalam jangka panjang

Indikasi: Bullish

Validitas: 23 -25 Juni

Strategi: Buy di level 1.2300 - 1.23100

Take profit: 1.23910 - 1.24900

Support: 1.22900

Stop Loss: 1.22600

Grafik USDCAD Timeframe Daily

USDCADDaily 23 juni 2021.png

Note: Harap berhati-hati dalam bertransaksi, harga dapat berubah sewaktu-waktu tergantung dari perubahan fundamental ekonomi dan kondisi geopilitik dunia, gunakan perhitungan money management dan risk management yang baik, overlot dan overtrade merupakan penyebab tingginya resiko dalam bertransaksi.

TRADE NOW

Grandi Thoro

Bagikan informasi ini ke teman Anda

Menyerupai

Berita terbaru

Buka secara instan

FBS menyimpan catatan data Anda untuk menjalankan website ini. Dengan menekan tombol "Setuju", Anda menyetujui kebijakan Privasi kami.