USDJPY Kembali Menguat Pasca Redanya Perang Dagang AS & China

Baca artikel di situs FBS

Pergerakan nilai tukar mata uang USDJPY kembali bergerak naik setelah perang dagang Amerika dan China mereda, China melunakkan sikapnya pada hari Kamis dengan mengatakan pihaknya bersedia menyelesaikan perang dagang dengan "sikap tenang" dan mengindikasikan bahwa pihaknya tidak akan segera membalas terhadap ancaman tarif baru Trump. Hal ini menjadikan mata uang safe haven termasuk Yen Jepang mengalami pelemahan. 

Secara teknikal pada timeframe daily terdapat pola harga bullish divergence, dan dari indikator stokastik telah cross keatas serta histogram indikator MACD telah berada diatas garis signal line. Dengan indikasi tersebut maka memberi peluang bagi pair USDJPY untuk kembali menguat pada perdagangan hari ini.

Indikasi: Strong Bullish

Peluang: Buy

USDJPY Memiliki peluang naik pada level resistant di harga 107.100 sampai dengan 107.300

Level support USDJPY berada pada level harga 105.300 sampai dengan 104.900

USDJPY Timeframe Daily

USDJPYDaily 30 agt.png

Reza Aswin

Bagikan informasi ini ke teman Anda

Menyerupai

Berita terbaru

Buka secara instan

FBS menyimpan catatan data Anda untuk menjalankan website ini. Dengan menekan tombol "Setuju", Anda menyetujui kebijakan Privasi kami.